-Just 3-

tempat saling berbagi

LightBlog
Responsive Ads Here

Entri yang Diunggulkan

Tahapan Pembuatan Video (video blog/vlog, video youtube)

Untuk membuat video yang bagus, enak dilihat bahkan terlihat sempurna kamu harus melalui tiga tahapan pembuatan video. Tahapan pembuata...

Sabtu, 06 April 2013

Jenis - Jenis Software


Software Program perangkat lunak adalah  program-program yang nantinya akan terinstal pada komputer sehingga membuat perangkat komputer bisa hidup dan dipakai bekerja.




    Sistem Operasi

Sistem operasi merupakan software yang pertama kali akan dibaca oleh komputer pada saat booting sebagai dasar pengoperasian komputer. Macam-macam sistem operasi antara lain adalah: DOS, WINDOWS, LINUX, NOVELL,  SUNSOFT dan sebagainya.


Program Bantu dan Program Tambahan


Program bantu (utility) merupakan program yang digunakan untuk mengisi kekurangan atau menampilkan kembali file suatu sistem operasi yang terhapus.


Bahasa Komputer (computer language)
Computer language merupakan bahasa yang digunakan untuk membuat program komputer. Disebut bahasa karena computer language memiliki kosa kata dan tata bahasa yang harus ditaati oleh pemakainya.  


Word Processing

Word processing adalah program yang dapat dipakai untuk menyunting naskah. Contoh : Microsoft Word, Lotus Ami Pro dan WordPerfect dan sebagainya.
 

  Desktop publishing
Merupakan program yang mengatur tata letak cetakan pada suatu naskah sehingga siap untuk dicetak. Contoh : Ventura Publisher, Page Maker dan sebagainya.


Program Spreadsheet

Merupakan program yang digunakan untuk mengolah data secara berkolom. Contoh : Microsoft Excell, Lotus Improv dan sebagainya. 


      Database Management System
Program yang berguna untuk menyimpan, mengolah data yang kemudian menghasilkan informasi yang diperlukan

      Graphics

program yang khusus digunakan untuk membuat gambar atau graphic  
Contoh: Corel Draw, Stanford Graphics, Visio dan sebagainya. 

Program Akuntansi
Aplikasi yang juga banyak dipakai dalam dunia bisnis adalah aplikasi yang berhubungan dengan keuangan dan akuntansi.
Contoh: DacEasy Accounting, Pacioli 2000, PeachTree Accounting dan sebagainya.


Program Statistik 
Program statistik merupakan program yang digunakan untuk melakukan penelitian yang berhubungan dengan analisis statistik.
Contoh: SAS, SPSS, Statistica dan sebagainya.



 
 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar